ALIRAN PSIKOANALISIS
NAMA : SASTIA JULIANA
NPM : 18513293
KLS : 2PA06
Psikoanalisa merupakan salah satu aliran psikologi yang diperkenalkan oleh
Sigmund Freud sebagai tokoh utama yang mengembangkan teori ini. Psikoanalisis
merupakan satu pandangan baru tentang manusia, dimana ketidaksadaran memainkan
peran sentral. Psikoanalisis ditemukan dalam usaha untuk menyembuhkan
pasien-pasien histeria. Kemudian menarik kesimpulan-kesimpulan teoritis dari
penemuannya di bidang praktis. Dari hasil penelitian yang dilakukannya kemudian
lahir asumsi-asumsi tentang perilaku manusia.
ALIRAN BEHAVIORISTIK
Teori Beaviorisme lebih
menekankan pada tingkah laku manusia. Memandang individu sebagai makhluk
reaktif yang memberirespon terhadap lingkungan.Pengalaman dan pemeliharaan akan
membentuk perilaku mereka. Tujuan psikologi secara teoritis adalah
memrediksi dan mengontrol perilaku, sehingga instropeksi bukan metoda yang
dipergunakan. Yang dipelajari adalah perilaku yang dapat diamati, bukan
kesadaran karena merupakan pengertian yang meragukan.
PRINSIP PRINSIP TEORI
BEHAVIORISME
- Obyek psikologi adalah tingkah laku.
- semua bentuk tingkah laku di kembalikan pada reflek.
- mementingkan pembentukan kebiasaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar